Google 'Navneet' Panda? Yang Bikin Heboh - NOL DESIBEL

Breaking

NOL DESIBEL

make it simple, with silent

test banner

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Kamis, 26 Mei 2011

Google 'Navneet' Panda? Yang Bikin Heboh

Ini isue yang bikin para blogger kalang  kabut. Kabarnya santer bahwa, Google menerapkan algoritma baru dalam sistemnya. Dan memang terbukti, bahwa hasil pencarian Google benar-benar berubah. Google Panda sendiri berakitan erat dengan 'content farm', yakni blog yang suka berternak postingan alias membuat postingan baru dalam volume banyak dalam waktu singkat. Ini adalah usaha Google dalam mengatasi banyaknya keluhan soal AGC, auto content blog (baca: Bertahan diantara maraknya blog autocontent) yang semakin merajalela. Mereka menggunakan tehnik SEO ringan tanpa usaha dari diri mereka sendiri dan menghasilkan traffic yang luar biasa.


Ini menuntut kita untuk menjadi lebih baik... Tak usah takut karena Panda tahu dan menghargai mana yang alami
Ada beberapa keluhan karena blognya tak ditemukan di Google. Intinya ia bertanya, "Kenapa ketika ia ketikkan judul postingan, malah blog orang lain yang keluar di Google".

Google Panda sendiri sempat membuat geger karena banyaknya situs kredibel yang ikut terlempar, tapi kini telah mulai naik lagi seperti Digital Inspiration. Ada beberapa kemungkinan tentang kembalinya beberapa blog besar tersebut di posisi atas Google, seperti Google memperbaiki alghoritma mereka. Ada juga yang berpendapat bahwa situs-situs besar tersebut tidak terkena Panda, namun terkena masalah lain yang 'kebetulan' berbarengan dengan update Google Panda.

His site was not hit by the Farmer/Panda update but rather something else at the same time of this update. This is very possible. Barry Schwartz

Google 'Navneet' Panda. Beredar isu bahwa nama Google Panda sendiri diambil dari software engineer Google Navneet Panda yang 'mungkin' juga menemukan ide brilian ini. Dengan begini semoga Google bisa lebih adil.

1 komentar:

  1. anda bisa bertarung id SERP saya Salut, Dua hri yang lalu saya masih sempat menghitung laba tapi hari ini google tak pernah lagi mengirimkan visitor, sayang mungkin diamuk panda. PErutnya besar tapi tendangannya hebat tenan.

    BalasHapus

Post Top Ad

Responsive Ads Here